Chapter 33

1208 Kata

"Kemungkinan akibat benturan keras itu yang menyebabkan robek pada retina mata Ms. Boucher," ucap dokter Jake--dokter spesialis mata usai mendapati adanya penurunan penglihatan pada Sophie pasca kecelakaan. Evan yang mendengar penjelasan dokter Jake langsung lemas seketika. Musibah seakan tidak membiarkan dirinya maupun Sophie bernapas sejenak. Dia senang jika gadis itu tidak mengalami amnesia, namun yang membuatnya sedih, mata Sophie menjadi tidak normal lagi. Evan bahkan tidak tahu apakah para dokter itu bisa mengembalikan penglihatan kekasihnya. "Seberapa parah?" tanya Evan. "Apa Anda bisa menyembuhkannya?" "Jika kerusakannya tidak parah, kami akan melakukan operasi untuk mengembalikan retina yang tergeser dengan gas khusus dan tindakan laser pada retina yang robek." dokter

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN