Part 8 ‘’APA!!tante becanda kan?’’ ‘’tante mohon Hanna, tante tidak mau berita pernikahan anak tante menjadi gempar karena mempelai wanita yang tidak hadir, tante takut ini berdampak buruk bagi keluarga tante dan perusahaan keluarga kami, tolong Hanna, Bara juga sudah menyetujuinya’’ ‘’maaf tante saya tidak bisa, ini pernikahan yang tidak bisa dibuat main main’’ ‘’tante mohon Hanna’’ ‘’ibuk?’’ ‘’nduk, ikuti kata hatimu, ibuk dan ayah hanya bisa pasrah, kami yakin Bara bertanggung jawab’’ Sedari tadi laki laki itu hanya diam seribu kata, menolak pun Hanna pasti akan terus merasa bersalah karena tante Sinta yang terus memohon. Kini Hanna yang sedang dipoles wajahnya sudah menggunakan kebaya yang dia coba waktu fitiing baju bersama Bara, tidak perlu ditanya pas atau tidak karena Hanna

