PART 34

2070 Kata

Sesulit apa pun hidupmu, tetaplah bersinar. Bahkan jika cahayamu mulai redup, biar aku yang menjadi cahayamu.  *** Akhirnya, waktu liburan berakhir. Nara harus kembali bersekolah, memanfaatkan waktunya yang tersisa. Dua minggu terasa berlalu terlalu cepat. Dan, yang Nara lakukan hanyalah menemani Deeka di rumah sakit. Ternyata tidak banyak hal yang bisa ia lakukan. Memenuhi keinginan Deeka? Bagaimana mungkin bisa, jika Deeka saja tidak boleh keluar dari rumah sakit.                 Hari ini, Deeka bahkan belum bisa masuk sekolah, karena ia baru diizinkan pulang nanti sore. Nara sudah tidak bersemangat sejak bangun tidur, karena tahu tidak akan bertemu Deeka di sekolah. Tapi, ternyata saat ia melangkah melewati parkiran dan melihat seseorang turun dari motor sambil merapikan rambut, sen

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN