One or Two?

3023 Kata

Satria menghentikan motornya pada bahu jalan, melangkah turun dengan menyampirkan helm pada spion motor. Ia memasuki salah satu minimarket untuk membeli minuman dingin, terlalu lelah berkendara membuatnya haus. Ia istirahat sejenak, makan siang seadanya dengan mineral dingin sebagai penghilang dahaga. Satria duduk di depan minimarket, menarik kursi plastik sembari menaruh roti isi kacang di atas meja. Ia mendudukan diri, membuka bungkusan roti lalu memakannya cepat. Saat ia tengah mengunyah makanannya dengan tenang, bayangan seseorang kini menutupi cahaya matahari di atas sana. Ia pu, mengangkat kepala menatap sosok jangkung yang kini menarik kursi dan duduk di depannya. "Udah lama banget ya, kita gak ketemu." Kata cowok itu tersenyum kecil, menaruh tas selempang di atas meja sembari b

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN