Ada Dalam Genggaman

1453 Kata

Silvi membuka matanya perlahan, silau. Ia berusaha menghalangi sinar yang berlebihan masuk ke dalam mata dengan tangannya. “Selamat Pagi, bagaimana perasaanmu?” sapa seorang wanita. Silvi mengernyitkan dahinya, ia tidak kenal dengan wanita ini, tapi ia merasa pernah melihatnya sebelum ini. Tapi melihat jas putih dan juga stetoskop yang tergantung di lehernya, Silvi langsung menduga kalau wanita cantik yang menyapanya ini adalah seroarang dokter. Terdengar suara pintu dibuka dan tampaknya ada beberapa orang yang masuk ke dalam ruangan, Silvi tida bisa melihat orang-orang itu karena pandangannya terhalang oleh sang dokter. “Bagaimana keadaan Silvi, Sofie?” tanya sebuah suara yang berat dan berwibawa. Silvi mengenali suara tersebut, itu adalah suara Ginggi. Kalau begitu langkah orang-ora

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN