pagi pagi buta sekitar jam 6 pagi lily sudah bangun dari tidurnya dengan wajah yg sedikit ceria.hari ini wawancara, lily benar benar membutuhkan pekerjaan ini demi menghidupi diri sendiri dan memulai karir yg baru.lily bertekad untuk menjadi versi dia yg terbaru.
seperti saran zoey semalam dia harus merubah penampilan dan gayanya yg kuno itu.setalah mandi dan berganti baju lily segera berangkat menuju ke kantor zoey buat wawancara kerja.
"zoey aku berangkat duluan ya...aku mau mampir ke suatu tempat dulu."s3ru lily ke zoey yg masih terlelap dengan tidurnya.
"hmmm,see you di kantor li.."jawab zoey dengan suara kas bangun tidurnya.
setelah mendengar sahutan zoey, lily bergegas meninggal kan teman nya menuju tempat yg akan dia tangi sebelum mengikuti wawancaranya.
"wah,cantik sekali mbk nya dengan gaya rambut yg seperti ini"ungkapan seorang pekerja salon yg lily datangi hari ini.mengagumi kecantikan lily hanya karena perubahan gaya rambutnya.
"Trimaksih mbk,apa benr penampilan aku berubah mbk"
" Iya nona anda terlihat berbeda sekali auranya,apa lagi kalau kaca mata nona di lepas,apa ngk lebih bagus pakai sofline aja non"ungkap penata rambut itu seperti seorang penilai gaya saja.
"emm haruskah "sepertinya lily juga tertarik dengan saran penata rambut itu.
akhirnya dengan awal yg baru lily begitu antusias dengan wawancaranya,dengan harapan baik dan mendapatkan pekerjaan impianya.lily turun dari kereta bawah tanah menuju perusahan tempat zoey bekerja.
"woaw,siapa ini,lily!..Aku tidak menyangka bisa melihat mu di sini,kau terlihat...cantik"sapaan pagi yg tidak di harap kan oleh lily malah menyapanya.
memang kenyataanya lily saat ini terlihat begitu modis dengan gaya barunya,kemeja kotak kotak di padu dengan rok selutut dengan belahan sedikit di pinggir dan rambut bergelobang barunya itu gaya lily terlihat modern dan modis.kenapa bisa berpapasan dengan mereka menyebalkan sekali,
"Apa yg kamu lihat.."shopia mendengar itu tidak suka.dan menatap Jack dengan tajam.
"menjauhlah dariku,kalian berdua membuat aku j1j1k."lily mengabaikan pertemuan itu dan terus berjalan ke arah perusahaan.pasalnya waktu pertemuan dengan ceo sudah hampir tiba.
sesampainya di perusahaan lily langsung menuju ke lantai 5 tempat ruangan yg semalam di sebutkan oleh zoey bahwa ceo nya akan menunggu di lantai tersebut.
"selamat pagi pak gavin,saya lily temannya zoey yg merefensasikan saya kepada pak gavin."sesudah masuk di ruangan ceo yg di ketahui bernama gavin itu lily langsung memperkenalkan diri.merasa di abaikan sapaan paginya lily melanjutkan perkenalanya.
"saya telah mempelajari desain mode di perguruan tinggi dan memiliki pemahaman tentang industri ini,saya yakin kreativitas dan perhatian saya terhadap detail.."belum sempat melanjutkan omongannya gavin menyela perkenalan lily.
"jangan katakan apapun padaku,kamu hanya perlu menunjukan hasil mu,pergilah keruang sebelah dan ciptakan ansambel busana dengan bakat gaya majalah,saya ingin melihat kreativitasmu." gavin tanpa basa basi seger menyuruh lily untuk membuktikan kemampuannya dengan suara nya yg seperti biasa dingin.
"saya butuh model untuk itu pak."lily dengan perasaan sedikit rasa takut menjawab gavin.
gavin menatap lily dari atas kebawah lalu menjawab.
"Kamu bisa sekalian menjadi modelnya,ini hanya percobaan"
"saya pak.."!
"Iya kamu"
setelah itu lily menuju ke ruangan sebelah.
"Aneh kenapa saya sendiri yg harus jadi modelnya"lily berguman menuju ruang sebelah
"oh my god,Amazing..!!"lily memasuki ruangan yg di maksud gavin tadi, terpanah oleh susunan pakaian dan aksesoris di lemari pakaian yg besar itu.
"ya ampun ini luar biasa,"lily masih tidak percaya dengan apa yg di liatnya.
ya di sinilah lily berada,lily bertekad menunjukan kemampuannya dan membuktikan diri bahwa ia layak untuk mendapt kan pekerjaan ini.
saat lily sedang sibuk merapikan pakainya dan berdadan dengan gaya style yg berasal dari ide nya sendiri tiba tiba zoey masuk.
"woaw kau terlihat luar biasa lily,pak gavin pasti menyukainya...aku harus mengabadikan momen ini.hmm model dan penata gaya yg sama...kenapa ngk dari dulu kamu bekerja di bidang mu ini li"
"trimaksih zoey loe sangat pandai memuji,semoga pak gavin menyukai karya gue."
setelah selsai dengan semuanya,lily menuju ruangan gavin kembali.
"pak gavin saya sudah menyusun tampilan yg terinspirasi dari majalah seperti yg anda minta."ucap lily dengan menunjuk penampilanya.
gavin menatap lily dari atas kebawah.
"jam 9 pagi besok,ingat kita punya pekerjaan penting yg harus di lakukan."lily menganga dan membumkam mulutnya mendengar gavin mengucapkan kata itu sudah di pastikan kalau lily mendapat pekerjaan nya.
"trimaksih pak gavin,aku tidak akan mengecewakan anda."ucap lily kemudian.
saat lily hendak meninggalkan ruangan gavin terdengar ketukan pintu.
"Bos ini dokumen yg anda minta."ucap seseorang yg baru masuk tadi.
"kau..?!" seru lily tak percaya
"kau..?!"orang yg baru masuk tadi adalah shopia sama terkejud nya dengan lily.
"karena kalian sudah saling mengenL,shopia ajaklah lily untuk menyelesaikan proses orientasi.." ujar gavin yg melihat mereka memang sudah saling kenal dr cara mereka bertemu kini.
"tentu bos"shopia menanggapi dengan seringnya untuk lily.
"okey.."lily juga tidak kalah sinisnya dengan kesanggupan shopia.keduanya meninggalkan ruangan gavin bersamaan.
"saya tidak pernah menyangka seseorang yg tanpa biasa aja bisa lolos wawancara"shopia berucap dengan muka sinisnya.
"tapi jangan khawatir,selama aku ada di sini kamu tidak akan melewatkan masa percobaan kamu."lanjut shopia dengan wajah tidak senang nya.
dia melangkah pergi meninggalkan lily yg terpanah tak percaya dengan nya itu.
"cih..dasar Sinting"gerutuh lily setelah kepergian shopia.
"jadi gimana hasilnya,loe dapat ngak kerjaanya"?tanya zoey yg tiba2 sudah ada di belakang lily.
"aku berhasil zoey,aku mendapatkannya."jawab lily dengan riang,setelah sedikit kesal dengan shopia tadi.
"s3lamat lily,itu kabar yg menyenangkan,gue tau loe pantas mendapat kesempatan ini".ucap zoey turut bahagia atas keberhasilan temen nya itu.
"trimaksih zoey ini semua berkat loe"lily mengutarakan rasa syukurnya ke zoey.
"tapi apa kau tau selingkuhanya Jack bekerja di sini.."?tanya lily ke sahabatnya karibnya tersebut.
"ugh,maksud mu shopia..?semua orang di sini tau dia adalah orang yg memiliki kemampuan rata rata,yg bisa ia lakukan hanyalah menjual kecantikanya untuk mencapai puncak".tutur zoey menjelaskan ke lily.
"jangn biarkan dia menindasmu li,sekali lagi selamat ya li untuk keberhasilan wawancara kerjanya,gimana kalau kita ke club malam ini.."?ajakan zoey terlihat menarik.
"loe bener zoey,mari kita nikmati malam yg tak terlupakan untuk menandai tonggak sejarah permulaan karir gue yg baru ini..".ucap lily bersemngat.zoey mendengar itu semua hanya tersenyum dan syukur bahwa temannya tidak berlarut larut tenggelam dlm masalahnya.