bc

Perjalanan Si Pecundang [A Short Story]

book_age12+
7
IKUTI
1K
BACA
family
self-improved
inspirational
drama
tragedy
twisted
sweet
no-couple
loser
friendship
like
intro-logo
Uraian

Sebuah kisah perjalanan seorang pecundang yang menemukan hal-hal baru dalam hidupnya. Rasa penasarannya membuat ia mendapatkan pelajaran hidup yang sangat berarti baginya.

chap-preview
Pratinjau gratis
PERKENALAN
    Dengan polosnya ia siap berkelana mencari jati diri. Dengan lugunya ia pergi terjerumus ke dalam kerasnya dunia luar. Sudah siapkah ia untuk berpetualang? Mau tak mau ia harus siap. Kelak ia yang terlahir dengan lemah dan tak berdaya akan ditempa menjadi lebih kuat dari sebelumnya, lebih kuat dari apapun yang akan menghalanginya kelak di kemudian hari. Tempaan itu bernama pengalaman dan perjalanan. Kelak ia akan menjadi pribadi yang kokoh dengan mental baja yang tak akan mampu ditembus apapun. Pribadi yang mampu merubah masa depan dunia dan memberi secercah harapan baru bagi orang-orang di sekitarnya. Namun, semua itu merupakan bagian dari sebuah proses yang sangat panjang. Tidak ada yang instan di dunia ini, Semua butuh pengorbanan dan kerja keras. Ini adalah kisah tentang ia yang kecil dan lemah kemudian berproses menjadi besar dan kuat. Tak akan ku ceritakan bagaimana hasilnya kelak, karena bukankah hasil tidak akan mengkhianati prosesnya? Jika kelak kisah ini sudah sampai pada ujung perjalanan, kalian bisa menyimpulkan sendiri bagaimana akhirnya nanti. Sepertinya sekarang sudah waktunya untuk dia keluar ke dunia luar. Menikmati hangatnya matahari dan dinginnya angin malam. Aku tau ini tidak akan mudah baginya yang masih lemah, tapi percaya bahwa semua perjalanan ini akan berlalu. Kuharap ia bisa memaksimalkan waktunya untuk belajar tentang dunia ini. Inilah perjalanan sang pecundang. *** [BERSAMBUNG]

editor-pick
Dreame-Pilihan editor

bc

MY ASSISTANT, MY ENEMY (INDONESIA)

read
2.5M
bc

Saklawase (Selamanya)

read
69.7K
bc

Mrs. Fashionable vs Mr. Farmer

read
440.4K
bc

LAUT DALAM 21+

read
299.8K
bc

Perfect Marriage Partner

read
821.3K
bc

Pengganti

read
304.0K
bc

Hubungan Terlarang

read
513.2K

Pindai untuk mengunduh app

download_iosApp Store
google icon
Google Play
Facebook