Bab 48

828 Kata

Sebelum pulang ke rumah Tari memilih untuk mampir ke kediaman orang tuanya. Dengan senyum cerianya ia masuk ke rumah tersebut bersama sebuah amplop di tangannya. Tari berteriak memanggil sang mama dan tak lama terdengar sahutan dari arah ruang keluarga. "Mah" Tari dengan manja menyapa sang mama, ia duduk di samping mamanya dan memeluk perempuan paruh baya tersebut. "Ada apa sih?" tanya Rani. "Nih buat mama" Tari memberikan amplop hasil pemeriksaannya. "Apa ini?" tanya Rani pada putrinya. "Terima saja mah" ucap Tari lagi. Sambil menyambut amplop Rani menatap putrinya penuh tanya dan keheranan. Perempuan itu kemudian menatap bagian depan amplop tersebut. "Apa ini Tari?" tanya sang mama lagi. "Buka mah, pasti mama senang" ucap Tari. Rani dengan cepat membuka amplop tersebut lalu mena

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN