Topeng

2175 Kata

Selamat membaca~ - “Tidak selamanya yang dekat akan berakhir bersama, pada nyatanya aku dan kamu selalu dekat, namun tidak bisa bersama.” Alena Senakila Lopika   -             Sena mencepol asal rambutnya, membuatnya agar lebih mudah dalam memasak. Leta pun membantunya dalam menyiapkan segala perlengkapnya. Saat semuanya sudah siap, Sena mulai dengan memotong beberapa sayuran dan ikan yang akan ia jadikan untuk soup. Ada wortel, kentang, dan ayam yang sudah ia bersihkan sebelum dimasukkan kedalam kuah soup. Sebelumnya Sena juga mendidihkan air untuk ia masak menjadi soup.             Air telah matang, Sena pun memasukkan beberapa bahan yang sudah ia siapkan. Ada garam, gula, dan juga kaldu untuk membuat masakannya menjadi enak. Beberapa kali Sena mencicipinya untuk memastika rasa, ba

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN