Chapter 50

1500 Kata

"Woy siapa lo?!" teriak Vina. Pria berpostur tinggi yang tidur  membelakangi Vina menoleh dengan senyuman tidak berdosanya. "Malam sayang." "Alvin?! Lo ngapain kesini?!" Vina buru-buru menutup pintu kamarnya sebelum Toni datang dan melihat ada seorang pria di kamarnya. Dia menghampiri Alvin yang kini sudah duduk di ujung ranjang seraya mengayunkan kedua kakinya. "Kamu kemana aja sih? Hari libur kok gak diem dirumah aja, Awas ya kalo jalan sama cowok lain, aku gak suka." Vina menatap pacarnya malas. Kadang dia tak habis pikir dengan dirinya sendiri, mengapa dia mengkhianati cowok sebaik Dimas dan berhubungan dengan Alvin yang jelas-jelas tidak dia suka. Ah, jika saja Vina orang kaya, mungkin semuanya tidak akan terjadi. "Gue abis ngambil duit kiriman dari lo, curigaan mulu perasaan."

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN