Chapter 6

3008 Kata

Gue rasa... gue mulai jatuh cinta sama lo, Sof...             Kalimat itu terus menggema di gendang telinga Erzan, membuat cowok tersebut langsung melepaskan cekalannya pada lengan Sofia yang terlihat shock di tempatnya. Erzan tahu, perasaan tidak bisa dipaksa. Perasaan datang dengan sendirinya. Mungkin juga ini terlalu cepat, tapi...             Aku akan terus melindungi kamu... cuma kamu, nggak akan ada yang lainnya... selamanya...             DEG!             Tubuh Erzan langsung membeku dan tatapannya membulat ketika dia menatap pasir di bawah kakinya sendiri. Kedua tangannya mengepal, peluh dingin itu pun mulai bergerilya di kulitnya. Napasnya mulai terasa sesak, ketika ingatan demi ingatan di masa lalu, yang sudah dia coba kubur selama ini, mulai merambat ke permukaan.          

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN