11. Peduli?

2025 Kata

Kenapa aku harus peduli denganmu? Eldwin termenung, menatap langit kamarnya dengan perasaan yang bercampur aduk. Dia masih mengingat bagaimana Elvy yang seperti marah padanya, tanpa tahu salahnya apa. Apa karena dia meminta untuk diucapkan selamat  oleh wanita itu? Apa dia salah meminta selamat langsung dari wanita yang dia sukai? Eldwin tidak tahu. Cowok itu menghela nafas, mengambil hp yang sengaja ia letakkan disampingnya, membukanya berharap ada balasan dari Elvy, tapi nihil. Bahkan chatnya tidak dibalas. El? El lo marah sama gue? Elvy? Sayangnya Eldwin? “El, lo bikin gue pusing.” Eldwin mengerang frustasi,  kenapa wanita satu itu sangat sulit untuk dia mengerti. Atau memang semua wanita sulit dimengerti, Eldwin tidak tahu.  Eldwin sudah memutuskan, dia bangkit dan menyambar kun

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN