Seorang pria yang berada di ruang kerjanya mendesah panjang. Melihat isi pesan sang atasan yang memintanya untuk tinggal di rumahnya, sebagai supir pribadi sampai ia kembali dari luar kota. Bukan hanya itu. Untuk tinggal di sana atasannya meminta, selama mengemban tugas ia harus menyamar sebagai orang lain. Dengan sebuah kumis atau rambut palsu, serta kacamata kuda. Menggelikan. Tidak cukup sampai di sana, pria yang tak lain adalah Gavin, menggaruk kepalanya yang tidak gatal. Saat Marcel memintanya menghandle pekerjaan kantor dan menjadi supir sang istri, sekaligus mata-mata apa saja yang dilakukan sang ibu kepadanya. Awalnya Gavin menolak karena ia tidak akan mungkin bisa menjalani itu semua sendirian. Dan menyarankan agar Marcel tak membawa Anton bersamanya. Marcel yang takut terja

