Bab 23

1405 Kata

Pov : Erik ( FLASHBACK ) Setiap akhir tahun pasti ada reuni kecil-kecilan oleh empat sahabat mama. Keempat sahabat mama itu sengaja meluangkan waktu untuk bertemu meski hanya setahun sekali karena memang semua sudah berpencar dan sibuk dengan keluarga masing-masing. Tante Zia bersama keluarganya di Jerman, tante Dahlia menetap di Pontianak sedangkan mama dan tante Sarita menetap di Jakarta. Karena masih satu kota itulah, pertemuan mama dengan tante Sarita jauh lebih sering dibandingkan dengan teman-teman lainnya. Tante Sarita memiliki dua orang anak bernama Attar dan Sarah sedangkan mama hanya memiliki aku. Aku adalah anak semata wayang mama dan papa. Mungkin karena itu pula mereka sangat memanjakanku. "Rik, mama kenalin sama anaknya tante Sarah, mau?" tanya mama tiba-tiba saat aku sed

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN