Chapter 88

1034 Kata

Malam itu Amungke langsung pergi ke ruangan kamar Pangeran Eadric bersama Allice. Allice yang melihat anaknya sangat tampan pun menggendongnya dengan menyanyikan lagu Andeleusia. Ia sangat bahagia bisa bertemu Eadric malam ini. Apa yang di ucapkan Raja Jorsh telah sampai ke telinga Allice, ia sudah memaafkan Jorsh hingga seterusnya. Malam ini bumi Agresia diselimuti nyanyian merdu Andeleusia. Banyak para pengawal dan pelayan terhenti, Raja Amungke menghentikan waktu saat ini. Begitupun dengan Raja Jorsh yang menunggangi kuda. Semua waktu yang berjalan pun terhenti, melihat istrinya menimang Pangeran Eadric dan menangis membuat Amungke membiarkan Allice menggendong anaknya saat ini. "Sayang, kau sangat tampan. Ibu akan selalu melihatmu dari Andeleusia, Keyra bahkan Arin mereka kembali m

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN