Part 17

1144 Kata

Alif baru saja selesai mandi. Dia pun turun ke bawah untuk makan malam. Saat hendak menuju ke meja makan, Alif melihat Nazwa yang tampak cekatan menyiapkan makanan. "Maaf kan saya Nazwa," ujar Alif tanpa sadar. Tentu saja hal itu tidak di dengar oleh Nazwa karena Alif mengucapkan nya dengan sangat pelan. Alif pun mendekati meja makan dan duduk disana. Melihat itu Nazwa pun langsung menyiapkan makanan ke piring nya Alif. "Ini makanan nya mas," ujar Nazwa. "Iya, makasih," balas Alif. Kemudian Nazwa pun ikut duduk di depan Alif dan mangambil makanan nya. "Nazwa, saya ingin ngomong sesuatu sama kamu," ujar Alif. "Mau ngomong apa mas, silahkan," balas Nazwa. "Saya cuma mau ngomong sama kamu, jangan terlalu berharap sama saya," ujar Alif. Nazwa terdiam. Dia menautkan alisnya karena bing

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN