LUPA PEGANG PISAU.

1430 Kata

“Wiguna Groups. Selama ini aku curiga terhadap Wiguna Groups,” jawab Joko. “Curiga apa?” tanya March. “Firasatku mengatakan kalau Wiguna Groups itu milik orang lain,” jawab Joko. “Jangankan kamu Joko. Aku juga curiga terhadap Yoga. Pengawalku sedang menyelidikinya mulai seminggu yang lalu,” imbuh Andi. “Gercep juga,” sahut Fendy. “Apa itu gercep?” tanya Bayu yang bingung. “Gerak cepat,” sahut March. “Sudah lama aku enggak pulang ke Indonesia. Jadi istilah anak muda jaman sekarang enggak tahu,” kesal Bayu. “Apakah Winata masih ada?” “Ada. Habis makan nasi goreng buatan Rio,” jawab Irwan yang terkekeh. Melihat Irwan yang terkekeh. Bayu mulai curiga dan menatapnya, “Kenapa kamu terkekeh seperti itu?” “Rasanya aku ingin tertawa melihat penderitaan Winata,” jawab March. “Ada

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN