Karena Nick kasihan. Nick memainkan handphone di dalam mobil selama Abel tidur. Mama Abel yang melihat mobil Nick parkir di depan langsung menghampirinya. " Lho nak Nick kenapa enggak masuk ? Itu kenapa abel sama kamu ? " sapa mama Abel " Ssstt iya tante tadi kaki Abel terkilir di kampus. Tapi enggak apa - apa. sudah saya bawa ke tukang urut. Nanti saya turun menunggu Abel bangun dulu. Kasihan kalau di bangunkan. " Kata Nick bisik - bisik pada mama Abel " Ow ... begitu. baiklah. Kamu romantis banget " Jawab mama Abel pelan sambil menganggukkan kepalanya dan tersenyum. Setelah bebrapa menit, Abel bangun. Abel membuka matanya. Mengusap matanya melihat keadaan luar dari dalam mobil. " Sudah sampai ya ? " kata Abel " Sudah Bel. Ayuo kita turun " jawab Nicholas " Tadi aku ketiduran lama

