
Dunia mengalami kekacauan, setelah diserang virus yang mematikan, manusia kembali dihadapkan pada kiamat dunia. Monster-monster muncul membantai manusia bersama dengan kebangkitan yang datang membawa secercah harapan. Manusia yang mengalami kebangkitan berjuang memusnahkan monster. Asuma, gadis yang terjebak rank lemah, ingin hidup santai dan banyak uang di dunia yang kiamat! Keinginannya membawa dia terseret bersama ranker kelas atas memecahkan misteri dunia. Trio KAC siap menghadapi kiamat dengan aksi dan romansa!
