AKU DAN EGOKU

1638 Kata

“Setiap perasaan, setiap keluhan dan setiap kehidupan memiliki artinya sendiri. Aku saja terkadang tidak tahu apa yang aku pikirkan, kenapa aku melakukannya dan kenapa aku mengambil keputusan yang mungkin akan sangat aku sesalkan. Oleh karena itu ... sementara aku hanya akan diam.” *** “Siapa Arnam?” desakku tidak sabar. “Tidak tahu,” jawab Frederick sambil mengangkat bahu. “Siapa Arnam? Aku baru saja mendengar nama itu.” “Oh, ya?” gumamku pasrah. Aku mengerucutkan bibirku, kesal. “Tadi aku tidak sengaja melewati ruangan khusus penelitian—kau tahu, ruang rahasia yang hanya boleh dimasuki dokter dan Arnold—” “Tidak sengaja?” ulang Frederick, dia menekankan nada suaranya. Aku meliriknya, kesal sampai ubun-ubun. “Oke, aku akui kalau aku mengikuti mereka dan menguping karena penasaran de

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN