Perhitungan

1319 Words

" Kamu tidak akan membawa masalah ini keluarkan? " tanya Wiguna pada Alex. Alex yang mengerti maksud pertanyaan dari Papanya membalas dengan sebuah gelengan. " Tapi tentu saja dengan sebuah syarat ." jawabnya membuat kelegaan yang baru terlihat diwajah Wiguna berubah menjadi sikap waspada lagi. " Aku tidak akan melaporkan Liani ke polisi dengan syarat Papa tidak akan pernah berusaha mencampuri kebijakanku di perusahaan. Jangan paksa lagi aku untuk menerima mereka, keluarga Papa yang tidak berguna itu." Wiguna tersinggung mendengar penuturan Alex, tapi ditahannya demi mencegah Alex melaporkan Liani ke pihak yang berwajib. " Papa harus bersikap seperti aku yang tidak pernah mengusik keberadaan mereka." Alex menekankan kata- katanya. Hatinya terluka saat mengucapkan kata yang menyinggung

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD