Part 56

1530 Words

Part 56 "Bagaimana perasaanmu akhir-akhir ini? Apakah menunjukkan perkembangan yang cukup bagus? "Tanya seorang dokter berhijab putih pada sosok lelaki remaja yang duduk di depannya. " Setelah mendapat saran dari dokter Fadli untuk menuliskan perasaan apapun di buku diary, saya rasa itu saran bagus bagi saya. Saya merasa tenang dan puas. Rasa cemas, ketakutan sudah mulai berkurang dan kemarin pula saya mencoba mendekati benda tajam terutama pisau. Saya menantang diri saya sendiri untuk memegangnya dan akhirnya bisa kemudian saya belajar memasak bersama dokter Fadli dan kakaknya. "Kenzo tersenyum dan raut wajahnya tersirat kelegaan. Menceritakan perasaannya secara rutin pada dokter Hana selalu dirinya lakukan dan hari ini waktunya pemeriksaan psikisnya. " Perkembangan yang cukup bagus,

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD