17

1235 Words

Hari-hari baru Yusa dilewati jauh dari kata 'sibuk'. Jika di rumah lama, sejak membuka mata ia disibukkan oleh banyak pekerjaan, berbeda dengan di rumah Taka. Ia punya banyak waktu luang untuk dirinya sendiri. Punya banyak waktu membuat Yusa sering menghabiskan waktunya dengan menulis cerita. Hampir satu bulan, Yusa sudah menyelesaikan satu cerita yang sebenarnya sudah satu tahun lalu ia mulai kerjakan. Ya, pekerjaannya sehari-hari hanya mengurus rumah, memasak, berkebun, menulis cerita, membaca, dan merawat diri. Yusa terlihat sangat bahagia sejak tinggal bersama Taka. Rumah itu tak pernah lagi mendapat kunjungan dari teman-teman Taka. Mungkin pria itu sudah mengancam untuk tidak lagi datang ke rumahnya. Halaman depan yang luas dibuat Yusa menanam banyak sayuran. Ia menggunakan sisa

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD