Chapter 30

1034 Words

“Kamu diam saja, ini tidak seperti apa yang kamu pikirkan,” ucap Lilac memelototi Andre dengan suara yang nyaris tak terdengar. Setelah beberapa saat, Angel bangun dia terkejut dan melihat sekeliling. Dia pikir dia masih mabuk. Dia turun ke bawah dan dia melihat Lilac sedang duduk di meja makan sambil membaca koran. “Turun ke sini, ayo sarapan,” ajak Lilac. Angel tidak menjawab apa-apa. Dia hanya bingung melihatnya. “Apa kamu yang membawaku tadi malam ke sini?” ucap Angel. "Memangnya siapa lagi?” tanya Lilac balik dan perlahan menjawabnya. “Tadi malam ada seorang pejalan kaki yang melihatmu, dia takut kamu diculik oleh orang lain. Jadi dia meneleponku untuk datang menjemputmu. Karena pacarmu sedang tidak di rumah, makanya aku membawamu ke sini dan untuk pakaianmu itu bukan aku yang

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD