Haruskah Berpisah?

1908 Words

Archen menunggu di ruang tamu, melihat jam dinding yang telah menunjukkan pukul satu pagi. Setelah beberapa hari menginap di kantor, Karin berjanji akan pulang malam ini. Tetapi hingga pukul satu pagi batang hidungnya belum juga terlihat. Archen menahan kantuk, dia tidak akan tidur sebelum istrinya pulang. Sebab jika tidak begitu, dia mungkin akan sulit untuk bertemu Karin. Tempo hari, Karin pulang di saat Archen sudah tidur dan berangkat ke kantor di saat Archen belum bangun. Jika terus-terusan seperti itu mereka tidak akan bisa duduk bareng dan berbincang bersama.  Entah sudah berapa ratus kali Archen memindahkan saluran televisi dari saluran yang satu ke saluran lainnya, semua acara tampak tidak menarik. Hatinya gundah dan cemas menunggu Karin.  Tepat pukul setengah dua pagi Archen me

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD