Revano, Adam dan juga Romie kini sudah berada di dalam private jat menuju Singapore. Revano membatalkan keberangkatannya menuju London dan kembali pulang ke negeri singa untuk sesuatu hal yang penting. Rencana awal pun dibatalkan dengan sengaja. Revano ingin pergi ke makam kedua orang tuanya lebih dulu, lalu selanjutnya Revano akan pergi menemui Melanie untuk menyelesaikan masalah ini. Revano yang duduk sendiri di kursi kebesaraanya di dalam private jatnya pun, netranya pandangi keluar jendela kaca berbentuk oval tersebut menatap kumpulan awan putih dengan cuaca yang cerah di luara sana. Meski Revano berencana hendak menemui Melanie untuk menyelesaikan masalahnya ini. Tapi kenapa pikirannya kali ini lebih kacau. Baru pertama kali ini ia mengacaukan hidupnya sendiri. Kedua tangannya

