"sebenarnya apa yang terjadi?"tanya Melano yang tidak habis fikir atas tindakan gegabah Isabel. Delano hanya mengherdikkan bahunya,ia tau sebenarnya tindakan Isabel hanya ingin menyelamatkan perusahaan mereka dari kejamnya Sadam Abraham. Delano tidak mampu mencegahnya dan juga ia masih tidak punya kuasa yang begitu besar untuk melawan Sadam. Yang bisa ia lakukan hanya terus memantau perkembangan Isabel swans selebihnya ia tidak mampu. Meski persahatan mereka harus diutamakan namun untuk urusan perut lain lagi ceritanya. Sadam bisa menghancurkan semuanya sedang Delano masih memikirkan karyawannya dari pada kebahagiaan satu orang. Maaf...hanya kata itu yang bisa Delano ucapkan. Suatu saat Delano berjanji akan membantu Calvino tapi tidak untuk sekarang. Bersabarlah! Karena Delano mempunyai

