Paham dan berhenti sampai di sana, akhirnya mereka semua bisa langsung menapak kaki lebih jauh. Ada banyak perlawanan dan sikap berontak, dalam hati dan diri masing-masing. Belum lagi sebenarnya memang ini langkah yang paling baik untuk menuntaskan semuanya masalah yang dihadapi. “Aku akan tetap berjalan juga, meneruskan proses pencarian tentang Liana! Kamu lebih baik berhenti saja, jika sudah tak sanggup untuk itu!” Pergi meninggalkan lokasi dan meninggalkan sekaligus tempat keberadaan dari Edward, Rose tak dapat berpikir banyak alasan. Dia sangat cepat dalam melangkah, lebih lihai pula akan itu. Sementara yang diamati oleh Edward saat ini mungkin menolak hatinya secara mentah-mentah untuk tidak bisa berhenti diam. “Maaf, aku tidak bisa ikut dengan kamu, Rose! Izinkan aku lebih dulu me

