"Bhahaha... " Kiara tertawa terbahak - bahak saat Angel memberitaunya tentang kedatangan Alena. Angel tidak tau jika Alena merupakan mantan kekasih Rakha saat duduk di bangku sekolah menang pertama. "Kalau dia datang lagi telepon gue ya" "Siap bos ku, tapi lo harus hati - hati juga siapa tau Rakha terpikat sama pesona ondel - ondel itu selera dia kan begitu" "Jadi maksud lo gue kayak ondel - ondel?" "Ya gak lah, lo mah anugerah buat dia tapi dia gak tau anugerah atau musibah buat lo, bhahaha" "Sialan lo, meski gemulai kayak gitu juga laki gue. Ya udah gue kerja dulu ya, kalau ada apa - apa telepon gue" "Iya - iya bye" Setelah menyelesaikan pekerjaanya Kiara lalu keluar dari ruangannya berencana makan siang bersama Rakha dan mengajaknya untuk meni

