"Loh Marcel,lo ngapain disini?" Tanya Angel bingung. "Cari jodoh" jawab Marcel cuek lalu berdiri disamping Angel duduk. Marcel melihat ke arah Fefe yang sedang tertidur nyenyak. "Lo nyulik anaknya Nico?" Marcel jongkok disamping Fefe lalu mengelus rambutnya perlahan. "Menurut lo? Habis itu gue minta tebusan ke Nico? Hidup lo penuh dengan sinetron,cel. Gih buruan nikah sebelum otak lo jadi semakin gak normal." Ucap Angel sambil melihat ke sekeliling tempatnya duduk. Benar benar Angel tidak akan pernah bosan dengan pemandangan yang tersaji kini. "Ah lo tu banyak gaya,ngel. Lo sendiri juga belum nikah." Angel tertawa ringan. "Bentar lagi juga nikah,cel" bersamaan dengan suara Nico, Angel dan Marcel menoleh bersamaan kepada kedua lelaki tampan yang sedang berjalan bak daging segar untuk p

