55- Belajar Masak

1263 Words

"Sabar, saya masak nggak lama kok! Kamu kasak nasi gih, biar cepat!" titah Yusuf. Queeny berdiri dan mengambil tempat penanak nasi, "Berasnya di mana?" "Di bawah!" Yusuf menunjuk tempat yang ditanyakan Queeny. Queeny mengambil beras dari tempatnya dengan mengambil lumayan banyak. Yusuf memperhatikan yang dilakukan Queeny, pada saat Queeny akan mencuci beras, Yusuf mencegatnya, "Eh, kok banyak banget?" "Kan kita berdua, aku ini ngambil dua mangkuk!" balas Queeny. "Astaghfirullah, kebanyakan. Balikin lagi!" Dengan begitu kesal Queeny melakukan yang diperintahkan oleh Yusuf. "Segini?" "Sip!" Queeny mencuci beras dengan bersih. Namun, pada saat ia akan memberikan air, dia takut salah. "Airnya dari mana? Terus ngasih airnya segimana?" "Pake air galon, isi airnya satu ruas jari kamu

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD