Nightmare - 39

1778 Words

BAB 39 Bukan saling mengekang, tapi saling percaya dan menjaga kepercayaan. Karena yang bisa menyelamatkan Long Distance Relationship adalah kepercayaan. ΔΔΔ Setibanya di kamar, Kaila menaruh kantong belanjaannya di atas meja sedangkan dirinya lanjut melangkah menuju lemari pakaian. Kaila mencari pakaian yang kiranya lebih nyaman dipakai untuknya tidur. Kaila meraih segelas air putih di atas nakas, meminumnya hingga setengah, lantas menghembuskan napasnya. Semakin besar perutnya, makin cepat pula dia kelelahan untuk melakukan sesuatu. Kegiatan Kaila menjadi lebih terbatas. Tapi kelelahan yang sering dialaminya tak membuat Kaila merasa sedih, dia selalu menikmati segala sesuatunya dan alhasil sampai saat ini dia tak pernah mendapat kesulitan yang benar-benar membuatnya kerepotan. Baru

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD