18

1080 Words

Coba lo tatap gue baik-baik. Apa ada sesuatu dalam diri gue yang lo lihat, yang familiar di mata lo? • • • Kedatangan Naya dan Nael, sungguh membuat seisi ruangan gaduh dengan bisikan-bisikan. Pastilah mereka membicarakan penampilan Naya yang benar-benar mengubah gadis kacamata itu 180 derajat. Terbukti dari tatapan-tatapan menggoda milik kaum Adam, yang hanya tertuju padanya. Tetapi tetap saja, Nael tidak suka dengan tatapan mereka yang ditujukan untuk Naya. Lantas dengan sengaja Nael mengeratkan rangkulannya di bahu Naya, selama berjalan melewati mereka. Agar orang-orang itu tahu, Naya seutuhnya adalah miliknya. "Ini nih yang gue nggak suka kalau lo tampil terlalu cantik," sungut Nael pada Naya. Dengan kedua ujung alis tertaut, Naya bertanya, "Kenapa?" "Gue jadi banyak saingannya.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD