BAB 43 – Keputusan Soni

1571 Words

Azizah yang awalnya ragu, akhirnya berjalan juga mendekati suaminya. Ia harus meluruskan kekusutan yang sudah tercipta. Walau dalam hatinya, Azizah juga punya rasa kecewa terhadap suaminya sebab sikap Soni seolah-olah mengatakan jika ia masih punya hati untuk Andhini. Namun wanita itu berusaha menepis kekecewaan itu karena tidak ingin memperburuk keadaan. “Kak, mereka benar, ini adalah takdir. Allah yang sudah menakdirkan semuanya. Kapan kamu menikah, kapan kamu berpisah, lalu kapan kamu dipertemukan dengan aku dan kita pun menikah dan sekarang kita bertemu dengan mereka. Kita, Kak ... kita ... bukan Aulia seorang,” lirih Azizah. “Kamu tidak akan mengerti, Azizah.” “Apa yang aku tidak mengerti, Kak? Sudah delapan tahun aku menikah denganmu apakah belum cukup untukku untuk mengerti denga

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD