Pisa

2047 Words

Andros menghembuskan nafas. Lisa sudah diperbolehkan pulang. Walau tentu banyak tanda tanya di dalam kepala Andros. Ia baru tahu kalau percobaan bunuh diri semacam ini bukan kali pertama bagi Lisa. Ini sudah yang ke sekian kalinya, tapi baru ini yang lumayan agak berani. Untung saja belum sampai kena nadinya. Walau banyak darah yang keluar. Dan Andros baru melihat luka bekas sayatan itu. Selama ini ia tak tahu? Tepatnya memang tak begitu memerhatikan. Apalagi cuaca kan dingin. Wajar kalau Lisa selalu memakai baju panjang yang bahkan menutupi pergelangan tangannya kan? Jadi ia memang tak pernah curiga sama sekali. Ia mengantar cewek itu sampai ke apartemen. Tentu mereka tak bicara. Andros masih mencari waktu lah. Walau bukan waktunya sekarang. "Aku beliin makanan sekalian isi kulkas ka

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD