Part 42

1281 Words

"Sudah siap Mas?"tanya Nara sembari menelisik penampilan suaminya dari ujung kaki hingga ujung kepala. Pria itu terlihat tampan dengan setelan kemeja batiknya yang dipadukan dengan celana bahan hitam. Hari ini mereka akan menghadiri acara walimatul 'ursy Ilham dan Fahrani. Abidzar mendekati kursi roda istrinya. "Kamu yakin mau kesana?kondisi kamu belum benar - benar pulih. Aku khawatir." Semalam, Nara diijinkan pulang oleh dokter. Sebenarnya dari pihak rumah sakit sendiri, melarang akan hal itu. Karena jika Nara melakukan rawat jalan dirumah, pihak medis akan kesusahan memantau perkembangan kesehatannya. Tapi tetap saja wanita itu ngotot. kalian tahu sendiri lah bagaimana sifat keras kepala dari seorang Keenara Azalea Rafanda. Dia paling tidak suka dibantah. Alhasil dokter serta keluarg

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD