Episode 25

1124 Words

Catherine baru saja keluar dari rumahnya. Ia menatap ke langit saat butiran salju jatuh ke tanah. Ia menengadahkan telapak tangannya hingga butiran salju itu menyentuh kulit tangannya.                 Tidak terasa, sekarang sudah masuk ke musim dingin dimana salju pertama sudah turun.                 Saat tengah menikmati hujan salju pertama, tiba-tiba seseorang berdiri di hadapannya membuatnya melihat ke arah seseorang itu.                 “Alan?” seru Catherine.                 “Hai, selamat pagi,” sapanya dengan senyuman lebar.                 “Kamu? Kenapa ke sini?” tanya Catherine mengernyitkan dahinya.                 “Sengaja aku datang kemari untuk mengantarmu ke kantor,” seru Alan.                 “Tapi arah menuju kantor berbeda denganmu,” seru Catherine.                

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD