Bab 32

1613 Words

James melihat data-data Daniel. Benar dugaan James, Daniel adalah anggota organisasi itu. James merasa Daniel ikut dalam organisasi itu waktu dia tidak tinggal dengan kedua orang tuanya dan Elma tidak tahu itu. “Apa Elma sudah tahu James?” Tanya David. “Kemarin aku sudah menanyakan soal ini. Tetapi dia tidak mau mengakuinya. Dia bilang kakaknya adalah pria baik-baik” ucap James menggelengkan kepalanya. “Kita tetap harus memberitahu masalah ini James. Elma harus tahu. Setidaknya kita bisa mencari akses data-data anggota yang masih berada diluar sana” ucap David. “Kamu saja yang memberitahunya. Akhir-akhir ini aku terlalu lelah mengurusi masalah dengan para wanita” ucap James. “Ha ha ha” David tertawa. “Okey-okey. Masalah ini biar aku yang akan bicarakan dengan Elma” ucap David. Cekle

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD