PART 34 - KEKASIH DANIL.

2490 Words

Jika manusia bisa berubah dalam waktu sedemikian cepat, Hana jelas tak percaya begitu saja. Tapi apa yang kini ia rasakan memang nyata. Walau terkadang Danil masih bersikap cuek, tapi sikapnya sudah jauh lebih manis dari sebelumnya. Hana bersyukur pertanyaan Danil kemarin terjeda oleh kedatangan ibunya. Karena tidak mungkin ia menjawab secara gamblang perasaannya pada Danil. Mereka berdua masih kerap pergi dan pulang bersama ke sekolah. Biasanya saat sampai gerbang sekolah, Hana turun dan Danil ke parkiran sendiri. Kali ini berbeda. Sejak dari rumah, Danil sudah berucap padanya. "Gue mau sarapan di kantin sekolah. Lo gak bosen makan uduk terus?" "Tapi Danil-" "Gue yang traktir." "Maksudnya aku sudah sarapan tadi." "Kalau gitu lo wajib temenin gue. Dan jangan bilang gak mau. Gue da

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD