Mecca dan Erland mengurus segala mayat Nayra dan sekarang mayat Nayra sampai di bandara. Mecca dan Erland langsung menerobos dan masuk ke landasan pesawat para polisi mengeluarkan mayat Nayra. Reynand heran kedatangan adiknya itu begitupun teman Reynand. "Pak Arya?" tanya Mecca saat berhadapan dengan Arya. "Iya, ada apa?" tanya Arya. "Saya mau melihat mayat Don," jelas Mecca. "Ta..." "Saya keluarganya." "Baiklah." Mecca dan Erland pun mendekati ke peti mayat Don dan ternyata itu benar adalah Nayra yang jadi mayat Don. Tak terasa air mata keduanya menetas. Erland menyeka air matanya. "Mayat Kak Nayra akan saya bawa ke rumah duka," ucapan Erland membuat mereka heran. "Nayra?" gumam Donerald. "Cerita nya panjang," Jelas Mecca. "Maksud lo apa Land?" tanya Donerald. "D

