bagian 29

1189 Words

3 bulan kemudian... Hanna sedang memotong wortel, hari ini Hanna akan memasak sop dan ayam kecap dengan kentang. Rendra baru saja pulang kerja dan singgah ke rumah Hanna untuk memberikan sebuket bunga segar untuk Hanna. Ting tong Ting tong ‘’iya sebentar...’’ kata Hanna saat seseorang membunyikan bell. ‘’biar Hanni saja kak’’ kata Hanni dari depan tv. Hanna mengangguk dan kembali melanjutkan masaknya. ‘’siap...’’ Hanni membulatkan matanya saat Rendra yang datang tapi kemudian ia lesu kembali ‘’Kirain Yoki’’ kata Hanni ‘’ masuk mas, kak Hanna lagi masak’’ ujar Hanni ‘’ish, dia lagi sibuk finishing proyek. Nanti ke sini kalau dia gak ada halangan’’ jawab Rendra sambil masuk ke dalam rumah. Hanni dan Yoki tidak mempunyai status yang spesial tepatnya Hanni sedang menunggu Yoki untuk

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD