Persetujuan Kedua Belah Pihak

2122 Words

Di dalam sebuah kamar kontrakan berukuran kecil milik Kang Sarmin, Malika tengah membaca serta mempelajari isi kontrak yang diberikan oleh Arka padanya tadi. Sejak pulang dari pertemuannya dengan calon suami yang akan menyewanya itu, Malika langsung melesat ke kamar --segera ingin mengetahui isi dari map tersebut. Dua lembar kertas ada di dalamnya. Tidak terlalu banyak poin yang tertera dalam surat perjanjian kontrak kerjasama itu. Isi perjanjian yang menyebutkan, Arka Mahesa yang disebut pihak pertama. Malika sendiri sebagai pihak kedua, sepakat untuk mengikuti isi perjanjian kerjasama mengenai pernikahan kontrak, dengan poin; 1. Pihak pertama sepakat memberi uang sejumlah 1 M sebagai imbalan kerja sama kepada pihak kedua, dengan rincian 500 juta diberikan sebelum akad nikah berlangsu

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD