Perjalanan

1092 Words

Andika mengkoordinasi semua pengawal yang akan mengawasi perjalanan mereka. Bayu sudah berangkat bersama Danar dan beberapa pengawal tingkat atas mereka. Danar adalah komoditas yang paling diincar oleh lawan, karena kematian Danar, akan membuat Ludira goyah. Andika mengatur Dewi dan anak-anak dalam satu mobil bersamanya. Pengawal yang lain akan menyebar di depan dan belakang mereka dan membaur di jalanan untuk mengawasi keadaan. “Kalian, harus jeli melihat semua. Aku tidak akan memaklumi kesalahan kecil. Kita semua harus berada di Yogya tepat waktu dan selamat. Paham?!” kata Andika tegas. “Paham!” jawab dua puluh orang itu serempak. Tugas mereka akan lebih berat begitu keluar dari gerbang rumah. Siapa musuh tak akan terlihat. Apalagi Nagasastra sudah mengonfrontasi mereka kemarin deng

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD