Bab 71 - Rencana Licik

1707 Words

“Hm ... Kemampuan memasak Chef Goldy ternyata semakin meningkat pesat,” puji Reagan kepada koki orang tuanya itu. “Terima kasih atas pujiannya, Tuan Muda.” Chef Goldy merasa bahagia mendapatkan pujian langsung dari majikan mudanya tersebut. Ini adalah pertama kalinya pria itu memuji masakannya setelah sekian lama ia bekerja di kediaman tersebut. Ternyata bukan hanya Chef Goldy yang terkejut dengan perubahan Reagan, melainkan Catherine juga. Namun, wanita paruh baya tersebut hanya mengulum senyumnya diam-diam. “Menurutmu bagaimana, Sayang?” Reagan meminta pendapat istrinya. Selina mengunyah daging steak tersebut dengan perlahan seolah sedang meresapi rasa yang dihasilkan dari daging sapi premium di dalam mulutnya. “Ehm ... Menurutku, tingkat keempukan dan kematangan dagingnya sangat pa

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD