Permintaan bercinta

1546 Words

Arga belum pernah menghabiskan waktu senggangnya untuk pergi berlibur. Ia lebih memilih untuk tetap tinggal dan tidur di kamarnya sepanjang waktu. Alasannya simple. Selain menghemat uang, ia tidak perlu bertemu orang asing dan menyesuaikan diri di tempat baru. Suasana hotel juga tempat umum membuatnya susah tidur yang akhirnya malah memicu migren. Namun demi memuluskan hubungannya dengan Kiara, perubahan besar seperti apapun rasanya tidak masalah. Arga harus bisa memperbaiki suasana agar bisa tidur nyenyak. Menyiksa sekali berada satu ruangan dengan wanita yang menolak untuk disentuh. Ia terpaksa pura-pura kesal agar Kiara merasa aman dan tidur duluan. Kalau tidak, gadis itu akan bergerak terus semalaman. Mungkin yang dikatakan orang ada benarnya, kalau hubungan dewasa itu setara narkoba

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD