Bab 45

1168 Words

"Se -- selamat? Maksudnya, Dok?" ucap Kemal tak paham. Begitu pun dengan Vani. Keduanya saling bersitatap lalu mengarahkan pandangannya kembali ke pada Sang Dokter. "Iya selamat, istri bapak saat ini sedang hamil. Usia kandungannya sudah sekitar 7 minggu, untuk lebih pastinya akan di cek saat USG nanti. Karena keadaan ibunya lemah, jadi untuk sementara perlu di rawat intensif dulu ya, Pak, Bu," jelas Sang Dokter lalu segera permisi ke pasien lain. "Ha -- hamil?" tanya Vani terjeda. Seketika luruh sudah air matanya, ia menangis sesegukan disana sambil memegangi perutnya. "Saya tinggal urus administrasinya lagi ya, kamu baik-baik disini," ucap Kemal dan mendapat anggukan dari Vani. Setelah itu, Kemal pun segera berlalu meninggalkan Vani. Vani bingung apa yang harus dilakukannya kini.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD