menyelamatkan nona muda misterius

901 Words
•Ah ternyata sudah pagi! Lebih baik aku segera berangkat bekerja..!• Dalam perjalanan menuju perusahaan silver rock tidak sengaja melihat seorang gadis cantik di kejar oleh beberapa orang berpakaian hitam. •hei kenapa mereka mengejar gadis itu, ini bahaya jangan-jangan mereka ingin menculik nya...?, Aku harus membantunya• Ciiiit( suara rem mendadak mobil Arslan) mobil Arslan menghalangi jalan beberapa orang berpakaian hitam itu dan Arslan memaksa gadis itu masuk ke mobilnya •hai nona kalau ingin lari dari mereka cepat masuk...!• " Iya.......!"( Kata gadis itu) •huu...! Hei nona sebenarnya kenapa mereka mengejar mu....?, Apakah mereka komplotan penculik...?• "Bu....bukan, me... Mereka bukan penculik tapi pengawal pribadi yang di tugaskan oleh keluarga ku"(kata gadis itu) •ha...! Pengawal pribadi....? , Memangnya kenapa kamu kabur dari mereka?..• "Sebenarnya aku hanya bosan karena tidak bisa pergi sendirian jadi aku kabur dari mereka tapi ketahuan, akhirnya aku malah di kejar mereka semua, syukur ada tuan yg menolong ku"( kata gadis itu) •oiya aku arslan, kalau boleh tau anda siapa nona...?• "Aku shalsa blue sky"( kata gadis itu) •blue sky....?bukannya blue sky merupakan salah satu dari 4 keluarga besar....? Apakah kamu nona muda dari keluarga itu...?• "Iya" Dalam kota K01 ada 4 keluarga besar yaitu white Tiger, blue sky, blue wind dan dragon light. •aku harus menyembunyikan bila aku dari keluarga white Tiger atau dia pasti akan langsung tau tentang aib ku( kata Arslan dalam hati) • oiya nona shalsa mau kemana aku mengantarkan kamu ...?• " Jangan panggil nona panggil shalsa saja..!" •oke baiklah, shalsa kemana aku harus mengantarkan mu• "Antar saja aku ke depan mall diamond white" •oke baiklah• Sesampainya di mall diamond white "Hei tuan Arslan boleh aku minta kontak mu....?" •yah tentu saja, dan jangan panggil aku tuan panggil Arslan saja• "Oke, terimakasih Arslan" Sesampainya di tempat kerja silver rock • ha... Baiklah harus ku selesaikan dengan cepat• Beberapa waktu kemudian di siang hari semua pemelihan batu sudah selesai dan Arslan bisa pulang • huuu....! Akhirnya selesai juga..!, Lebih baik aku ke pinggir danau lady untuk menenangkan pikiran• Sesampainya di danau lady • wow danau ini tetap indah ya dan tidak membosankan walau aku datang berkali-kali• - hei seseorang tolong aku...!-( suara seorang gadis yg di kelilingi kelompok pria) • hei b******n apa yg akan kalian lakukan pada gadis itu...?• 'hei bodoh jangan ikut campur urusan kami, pergilah kamu atau kamu yg akan kami habisi'( kata salah satu dari mereka) •kalau aku ikut campur memang kalian mau apa....?• "Selamat host bertingkah keren mendapatkan 20 point. Total point host 4720 point" ' patahkan kaki si bodoh ini agar dia tau apa itu tidak mencampuri urusan orang lain...!, Serang dia' Mereka semua pun mengeroyok Arslan tapi karena skill petarung elit militer milik Arslan mereka seperti seekor rusa di hadapan singa. Dengan mudab arslan menghajar mereka semua . • hanya segini kemapuan kalian, ternyata kalian hanya banci yang pandai bicara saja ya...?• ' maafkan kami tuan kami tau kami salah, kami hanyalah s****h jadi kami mohon tuan bermurah hati melepaskan kami semua' (kata orang-orang tadi' • tapi tadi kalian berkata akan mematahkan kaki ku...?, Kenapa malah memohon ampun...?• ' tidak tuan kami tidak berani mohon ijinkan kami untuk pergi'( kata beberapa orang tadi) • pergilah dasar sampah...!, Kalian hanya merusak mata ku saja bila berlama-lama disini• Mereka semua pun lari ketakutan dan langsung pergi meninggalkan Arslan dan gadis itu di pinggir danau lady • hei nona apakah kau tidak apa-apa....?• *Tidak tuan terimakasih sudah menolong ku, kalau tidak ada tuan mungkin aku sudah kenapa-kenapa tadi....?*( Kata gadis itu) • tidak perlu terimakasih, lagipula menolong orang itu kan hal wajar• * I....iya tuan*( kata gadis itu) •oiya nona memang mereka mau melakukan apa padamu• * Sebenarnya tadi aku kesini hanya jalan-jalan saja , namun mereka berkata ingin membawaku ke g**g sempit dan melakukan itu secara bergiliran padaku, untung ada tuan kalau tidak pasti aku celaka,*( kata gadis itu) •dasar mereka semua itu b******n kotor, awas saja kalau ketemu lagi aku akan hajar mereka sampai kapok• * Oiya tuan siapa nama anda...?* •oooh aku Arslan salam kenal..!• * Aku jeni salam kenal kembali tuan Arslan* •oke baiklah• *Oiya tuan Arslan apakah boleh aku meminta kontak Anda untuk nanti mengajak anda makan sebagai ucapan terima kasih ku* •oke baiklah, kalau begitu ini kontakku• *Oke sudah ku save, sampai jumpa tuan Arslan* •i..iya sampai jumpa kembali• Beberapa jam kemudian di villa Arslan • huuu.! Ini hari melelahkan. Kenapa bisa ada dua gadis yg terkena masalah hari ini....?, Biarkan sajalah yg penting mereka berdua cantik hehehehe ?• •buka mall system• •hmmm, oh dapat ini dia...!, System beli skill mata informasi • " Apakah host yakin ingin membeli skill mata informasi dengan 2000 point.? Yes/no" •yes dan tingkatkan ke tahap tinggi• "Skill mata informasi tahap tinggi: keterangan mampu melihat informasi apapun hanya dengan mata milik host , informasi ini terkait umur, jenis, dan harga serta spesifikasi barang. Sisa point host adalah 2370 point. • oke baiklah dengan ini aku bisa membeli barang antik dengan harga murah lalu menjual nya lagi dengan harga tinggi hehehehe ?• • untung ada system ini aku jadi banyak tertolong, baiklah aku sudah lelah sekarang sudah waktunya untuk tidur•
Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD