BAB 30

1735 Words

Cahaya matahari menyinari mata indahnya, membuat Carolyne sesekali mengedipkan matanya karena cahaya yang menembusi tirai berwarna putih terang itu benar benar menyengat, Carolyne membuka pejaman matanya, ketika terbangun dan sadar sepenuhnya Carolyne sudah tak melihat Suaminya berada di kamar, hanya ada aroma maskulin di sekitaran kamar, itu menandakan Betrand sudah bersiap ke kantor. Carolyne beranjak. Mengikat Rambutnya asal, berusaha mengatur jiwanya. Di detik kemudian, Clara masuk kedalam kamar. "Car, kau baru bangun?" tanya Clara. "Hem. Aku benar benar lelah, Clara," jawab Carolyne. "Baiklah, mandilah lalu kita sarapan bersama." "Tapi, Cla, Bertrand mana?" "Tadi aku lihat Sedang di ruang kerjanya, dia akan sarapan bersama kita, jadi bersiaplah" "Hem … baiklah, aku harus mandi.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD