Buku Nikah

3072 Words

"Tumben gak pilih-pilih." Begitu tutur istrinya. Ia heran melihat suaminya. Ya masih picik untuk urusan yang lain. Tapi setidaknya untuk Nisa, ia agak berubah. Bahkan urusan pernikahan dadakan ini. Ia justru membiarkan lelaki yang baru dikenal menikahi anak kandungnya. Biasanya, ia akan menghitung-hitung untung dan rugi jika hendak menikahkan anaknya dengan orang lain. Meski yah yang dulu itu kan karena ia pasrah menuruti kemauan anaknya. "Aku cukup kenal. Ya anaknya baik dan bertanggung jawab." "Dia tampaknya tahu banyak karena anggota BIN." "Salah satunya itu. Aku pikir lebih baik Nisa menikah dengan lelaki seperti itu. Dan lagi, dia pasti sudah tahu apa yang terjadi pada anak kita." Istrinya mengangguk-angguk. Memang itu hal pertama yang dipikirkan Bakrie. Ia tahu kejamnya dunia

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD