Chapter 17

2140 Words

‘Boss, saya kehilangan jejak nona Joanna saat di bandara’, ‘Bodoh... Cari dia sampai ketemu! ‘, Tut... Tut... Tut... (Tiga Bulan Kemudian) Ray dan Jonathan sengaja tak memberitahu Nero dimana Joanna berada. Mereka melakukan itu karena tahu bahwa Nero sedang mengurus bisnis yang melibatkan mantan kekasihnya Irina. Orang tua Irina hampir mengalami kebangkrutan saat ini, mereka menggunakan Irina sebagai senjata agar bisa menguasai Nero dan perusahaan yang ia miliki. Orang tua Irina tahu bahwa Nero sangat memcintai anaknya, bahkan setelah tahu Irina masih hidup, Nero tak berkomentar sama sekali. Kini pikiran Nero terbagi untuk pekerjaan dan untuk Joanna, Nero tak begitu peduli dengan Irina. Namun rencananya harus berjalan, agar keluarga Irina tahu siapa Nero sebenarnya. ‘Bagaimana? ‘,

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD